5 Alternatif Platform Baca Novel di Internet: Mayoritas Layanan Dapat Digunakan Gratis

- 11 Maret 2023, 15:00 WIB
Ilustrasi membaca novel. Apa Arti POV yang sering digunakan pada TikTok dan juga Novel.*
Ilustrasi membaca novel. Apa Arti POV yang sering digunakan pada TikTok dan juga Novel.* /Freepik/jcomp

BERITA SLEMAN - Sebagian pengguna internet seringkali bosan membaca novel dari platform yang sama setiap kali ingin mencari bahan bacaan.

Hal tersebut berhubungan dengan muatan dan genre yang tersedia. Selain itu, beberapa platform juga tidak begitu sensitif dengan isu orisinalitas.

Tetapi tidak perlu khawatir, karena sekarang telah tersedia banyak platform baca novel yang bisa dicoba.

Berikut rangkuman BERITA SLEMAN tentang beberapa rekomendasi platform baca novel yang menarik.

Baca Juga: Alternatif Pendapatan Tambahan di Industri Digital: Kode Undangan Fizzo Untuk Pengguna Baru

Wattpad

Wattpad merupakan platform baca novel yang sangat populer di seluruh dunia.

Di platform ini, pengguna bisa menemukan banyak sekali novel dan cerita yang bisa dibaca secara gratis.

Pengguna juga bisa menulis dan mempublikasikan karya di platform ini.

Halaman:

Editor: Iqbal Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x