Cara Setting DNS Pribadi di HP Android Secara Mudah dan Tanpa Ribet, Cek Disini !

- 13 Juli 2022, 20:10 WIB
Rekomendasi HP OPPO terbaru Juli 2022 lengkap dengan daftar harganya.
Rekomendasi HP OPPO terbaru Juli 2022 lengkap dengan daftar harganya. /pixabay.com/VisionPics

Walau begitu keamanannya tetap terjaga dengan baik tanpa menyembunyikan alamat IP dan kecepatan internet pada HP juga tidak akan terganggu.

Bahkan DNS Pribadi bisa menghilangkan iklan yang mengganggu di HP Android kamu.

Nah, maka dari itu disini kita akan bahas bagaimana cara agar HP kamu bisa menggunakan DNS Pribadi.

Berikut cara setting DNS Pribadi dengan mudah tanpa ribet :

  1. Pertama, siapkan HP/smartphone kamu;
  2. Selanjutnya buka Pengaturan/Setelan;
  3. Jika sudah cari dan buka Menu Koneksi;
  4. Lalu pilih Pengaturan Koneksi Lainnya;
  5. Barulah kamu pilih DNS Pribadi atau Private DNS;
  6. Berikutnya atur bagian nama host penyedia DNS Pribadi;
  7. Nama host penyedia DNS pribadi bisa dicari di mesin pencarian;

Baca Juga: Cara Membuat Pesan Chat di WhatsApp Langsung Hilang Setelah Dibaca untuk HP Android dan iPhone

    8. Disarankan kamu gunakan DNS Adguard,Google atau Cloudflare;

    9. Jika sudah tap Simpan atau Save.

Pada setting atau pengaturan setiap HP Android berbeda-beda tahapnya namun pada intinya sama saja yaitu mencari menu DNS pribadi dan ubah nama hostnya seperti diatas.

Ada beberapa DNS pribadi yang bisa mengakses situs yang terblokir dan juga menghilangkan iklan, namun ada juga yang tidak bisa. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Nidaul Fauziah

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah