Kurangi Kebiasaan Ini jika Tidak Ingin Keriput datang Lebih Cepat!

- 26 Juli 2022, 21:15 WIB
Ilustrasi kulit keriput/foto:pixabay
Ilustrasi kulit keriput/foto:pixabay /

BERITA SLEMAN - Kulit keriput menjadi hal yang sangat ditakuti oleh sebagian besar orang.

Elastisitas kuling berkurang bahkan hilang karena berbagai faktor seperti usia, stres, atau paparan sinar matahari yang tinggi.

Jika dibiarkan terus-menerus, keriput akan menimbulkan garis yang awalnya halus kemudian semakin jelas dan menetap.

Wah, sangat menakutkan ya! Apalagi jika kulit keriput atau kendur, cara mengembalikannya tidak cukup satu atau dua hari saja, lho.

Kemudian, adakah hal-hal yang bisa kita lakukan untuk mencegahnya datang lebih awal?

Dilansir Berita Sleman dari PUSTAKA.CO.ID dengan judul "Hindari Keriput Stop Lakukan Kebiasaan Ini".

1.Sering Terkena Paparan Sinar Matahari
Setelah pandemi Covid-19, masyarakat semakin menyadari pentingnya sinar matahari pagi.

Baca Juga: Ria Ricis Melahirkan Anak Pertama, Teuku Ryan: Alhamdulillah...

Selain sumber vitamin D, sinar matahari pagi juga membuat kita lebih segar dalam menjalani hari.

Halaman:

Editor: Nidaul Fauziah

Sumber: PUSTAKA.CO.ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x