Doa Sesudah Makan Beserta Artinya

- 7 Januari 2021, 18:25 WIB
Doa sesudah makan beserta artinya.
Doa sesudah makan beserta artinya. /Pixabay/@Congerdesign

BERITA SLEMAN - Doa sesudah makan merupakan salah satu doa yang wajib diucapkan setelah kita selesai makan.

Doa sesudah makan diucapkan sebagai ungkapan rasa syukur karena kita telah diberikan rezeki oleh Allah SWT.

Oleh karena itu, penting bagi orang tua mengajarkan kepada anak-ankanya doa sesudah makan ini, sebagai cara mengajarkan anak-anaknya untuk memiliki rasa syukur sejak dini.

Di bawah ini merupakan doa sesudah makan yang bisa diajarkan oleh para orang tua kepada anak-anaknya.

Baca Juga: NIK KTP Tak Terdaftar Eform BRI? Lakukan Ini Agar BLT BPUM Rp2,4 Juta Cair

Baca Juga: Simak Daftar Wilayah yang akan Berlakukan Pembatasan Aktivitas Sosial di Jawa dan Bali

Doa sesudah makan ini terdiri dari bahasa Arab dan terjemahannya dalam bahasa Indonesia. Bagi orang yang kesulitan membaca aksara Arab, bisa memanfaatkan aksara latin yang turut disertakan di sini.

Berikut doa sesudah makan:

اَلْحَمْدُ لِلهِ الَّذِيْ أَطْعَمَنَا هَذَا الطَّعَامَ وَرَزَقَنَا إِيَّاهُ مِنْ غَيْرِ حَوْلٍ مِنِّيْ وَلَا قُوَّةٍ 

Halaman:

Editor: Adestu Arianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah