Prakiraan Cuaca Kamis 21 Januari 2021, Waspada Potensi Hujan Lebat di Sleman

- 20 Januari 2021, 19:05 WIB
Ilustrasi Berawan
Ilustrasi Berawan /pixabay/pcdazero

BERITA SLEMAN – Berikut prakiraan cuaca di Daerah Istimewa Yogyakarta, Kamis 21 Januari 2021. Memasuki musim penghujan, kewaspadaan ketika beraktivitas di luar rumah wajib di cermati. Hujan lebat dan berangin dapat membahayakan.

Perubahan cuaca yang tiba-tiba ini terjadi di beberapa daerah dan tak terkecuali juga terjadi di Daerah Istimewa Yogyakarta.

Dilansir dari laman resmi BMKG berikut prakiraan cuaca di kota dan kabupaten di Daerah Istimewa Yogyakarta, Kamis 21 Januari 2021:

Baca Juga: Ada The Next Didi Kempot di Malam Hari, Simak Jadwal Acara GTV Hari Ini 20 Januari 2021

Kabupaten Bantul:

Pagi hari: Berawan 

Siang hari: Hujan Ringan

Malam hari: Berawan tebal

Sleman:

Pagi hari: Berawan

Siang hari: Hujan Lebat

Malam hari: Hujan ringan

Wates:

Pagi hari: Berawan 

Siang hari: Berawan

Malam hari: Berawan Tebal

Gunung Kidul:

Pagi hari: Berawan

Siang hari: Hujan Sedang

Malam hari: Hujan Ringan

Yogyakarta:

Pagi hari: Berawan

Siang hari: Hujan Sedang

Malam hari: Hujan Ringan

Itu tadi adalah prakiraan cuaca untuk wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta.***

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x