Bansos Kemensos Rp200 Ribu per Bulan Cair Lagi, Cek Penerima Bantuan BPNT Januari 2022 di Link Ini Pakai KTP

- 13 Januari 2022, 21:25 WIB
Ilustrasi: Cek penerima bansos BPNT online di cekbansos.kemensos.go.id pakai KTP.
Ilustrasi: Cek penerima bansos BPNT online di cekbansos.kemensos.go.id pakai KTP. /ANTARA FOTO/ Yusuf Nugroho

BERITA SLEMAN – Bantuan sosial (bansos) Kementerian Sosial (Kemensos) Rp200 ribu per bulan dari bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) akan kembali dilanjutkan pada 2022.

Masyarakat dapat cek penerima bantuan tunai BPNT Rp200 ribu per bulan tersebut melalui link resmi dari Kemensos di cekbansos.kemensos.go.id.

Bansos BPNT menjadi salah satu bansos yang kembali dilanjutkan pemerintah di tahun 2022 ini.

Adapun bansos lain yang juga dilanjutkan tahun 2022 yaitu Kartu Prakerja, Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa.

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos PKH dan BPNT Melalui cekbansos.kemensos.go.id di Mei 2021

Baca Juga: Cara Lapor Penerima Bansos BST, PKH, BPNT Belum Dapat Uang Tunai di lapor.jogjaprov.go.id

Baca Juga: Cek Online Penerima Bansos PKH dan BPNT untuk 7 Bantuan Pemerintah yang Cair Sebelum Lebaran 2021

Sementara itu, jika tidak ada perubahan, maka dana BPNT 2022 yang cair per bulan ini akan cair mulai Januari 2022.

Tahun ini, total anggaran dari pemerintah untuk BPNT sebesar Rp45,12 triliun dengan sasaran penerima bansos yaitu Rp18,8 juta Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Nantinya, dana bantuan tunai BPNT Rp200 ribu yang diterima oleh KPM tersebut dapat dipergunakan untuk membeli pangan di e-waroeng di Kelompok Usah Bersama (KUBE) PKH.

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah