Syarat Terbaru Penerima PIP 2021: Cek Link atau Aplikasi Ini, Ada Bantuan hingga Rp1 Juta per Siswa

- 18 Juni 2021, 13:29 WIB
ILUSTRASI: Syarat siswa sekolah dapat bantuan hingga Rp1 juta dari PIP.
ILUSTRASI: Syarat siswa sekolah dapat bantuan hingga Rp1 juta dari PIP. /Tangkap layar instagram.com/@pusalpdik_dikbud

BERITA SLEMAN – Dana bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) hingga Rp1 Juta per siswa akan kembali disalurkan di tahun 2021 bagi anak sekolah yang memenuhi syarat sebagai penerima bantuan PIP.

Dilansir dari laman resmi Puslapdik Kemdikbud, Sofiana Nurjanah selaku Koordinator Pokja PIP di Puslapdik menerangkan bahwa syarat penerima bantuan PIP telah ditergaskan melalui Peraturan Sekretaris Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 7 Tahun 2021.

Adapun siswa yang telah memenuhi syarat sebagai penerima PIP tersebut nantinya dapat diusulkan pihak sekolah atau pemangku pendidikan.

Baca Juga: Cara Aktivasi Rekening Penerima PIP, Siapkan Syarat Berikut Agar Bantuan Rp1 Juta per Siswa Cair

Pihak sekolah dan siswa didik juga dapat cek melalui link pip.kemdikbud.go.id untuk cek apakah terdaftar menjadi penerima bantuan PIP atau tidak.

Adapun dana bantuan PIP yang akan diterima setiap siswa yang memenuhi syarat memiliki besaran bantuan yang berbeda, tergantung jenjang pendidikan.

Berikut rincian bantuan PIP yang diterima siswa:

SD/SDLB/Paket A

  • Kelas VI Semester Genap: Rp225 ribu
  • Kelas 1 Semester Gasal: Rp225 ribu
  • Kelas 1,2, 3, 4, dan 5 Semester Genap: Rp450 ribu
  • Kelas 2, 3, 4, 5, dan 6 Semester Gasal: Rp450 ribu

SMP/SMPLB/Paket B

  • Kelas IX Semester Genap: Rp375 ribu
  • Kelas VII dan VII Semester Genap: Rp750 ribu
  • Kelas VII Semester Gasal: Rp375 ribu
  • Kelas VIII dan IX Semester Gasal: Rp750 ribu

SMA/SMK/SMALB/Paket C

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x