Tips Memulai Obrolan di Aplikasi Kencan Online, Biar Lebih Pede Cari Jodoh

- 30 April 2021, 21:50 WIB
Ilustrasi kencan online.
Ilustrasi kencan online. /Pixabay/athree23

Tunjukkan kalau kamu memperhatikannya. Berikan teman chattingmu itu sebuah pujian yang menggoda tapi tak berlebihan.

Baca Juga: 8 Fitur Rahasia Google Chrome untuk Tingkatkan Produktivitas

Kamu bisa memuji dengan kalimat pujian dan sedikit menggoda seperti, “Wah kamu jago bela diri ya, pingin berlatih bareng deh” atau “Kamu hebat bermain Mobile Legends ya, coba ajari aku biar bisa push rank bareng”.

Jangan kaget apabila teman chattingmu menunjukkan respons yang berlebihan.

Jaga Ritme dan Intensitas Chatting

Jaga chatting atau obrolan dengan suasana yang menyenangkan dan menarik. Hindari pembahasan yang terlalu serius atau pertanyaan yang berulang-ulang.

Baca Juga: 5 Cara Hadapi Nyinyiran Tetangga saat Dikira Pesugihan Karena Nganggur di Rumah

Jangan terlalu cepat membalas dan jangan pula membuat teman chatting-mu terlalu lama menunggu.

Jangan karena ingin terlihat terlalu sibuk, kita membalasnya malah keesokan harinya lagi.

Hal itu dapat membuat mood dan atensi dari teman chatting-mu berkurang dan mereka akan mencari teman chatting lainnya. Usahakan untuk membalas tidak lebih dari enam jam.

Halaman:

Editor: Arfrian Rahmanta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x