5 Rekomendasi Pekerjaan Sampingan: Cocok Untuk Dilakukan Setelah Jam Kerja Utama

- 29 Januari 2023, 04:27 WIB
Jualan Online merupakan bagian pekerjaan sampingan
Jualan Online merupakan bagian pekerjaan sampingan /Pixabay

BERITA SLEMAN - Pekerjaan sampingan menjadi aktivitas produktif yang banyak dicari oleh
masyarakat. Terutama dalam tujuan untuk mendapatkan tambahan penghasilan.


Pekerjaan sampingan kerap dijalankan secara paruh waktu agar tidak mengganggu pekerjaan utama.


Menemukan pekerjaan sampingan juga semakin banyak dilakukan dalam situasi ekonomi yang
diasumsikan semakin sulit beberapa waktu terakhir.

Baca Juga: Sektor yang Aman dari Dampak Resesi


Bagi para pebisnis, pekerjaan paruh waktu bisa menjadi cara untuk meningkatkan penghasilan
dengan mudah dan tanpa banyak biaya untuk mengembangkan bisnis utama.


Selain itu, pekerjaan sampingan juga menjadi cara yang efektif untuk mendapatkan pengalaman
pekerjaan yang dibutuhkan.


Ada banyak jenis pekerjaan sampingan yang tersedia untuk memenuhi kebutuhan setiap orang.

Baca Juga: 4 Cara Ideal Terhindari dari Isu PHK di Tengah Situasi Resesi


Jualan Online

Halaman:

Editor: Iqbal Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x