Cara Membuat Ketupat Janur, Sajian Khas Hari Raya Idul Fitri

- 8 Mei 2021, 14:00 WIB
Cara Membuat Ketupat Janur, Sajian Khas Hari Raya Idul Fitri.*
Cara Membuat Ketupat Janur, Sajian Khas Hari Raya Idul Fitri.* /Pixabay/ Monica Volpin

BERITA SLEMAN - Cara membuat ketupat janur untuk Lebaran. Kurang dari lima hari lagi, Hari raya Idul Fitri 1442 H akan tiba.

Berbagai persiapan pun dilakukan banyak orang. Mulai membeli baju baru sampai menyiapkan berbagai makanan sajian untuk disantap di hari Lebaran.

Salah satu sajian yang wajib ada saat hari Raya Idul Fitri yakni ketupat. Menghidangkan ketupat membutuhkan proses, dari menyiapkan longsongan ketupat hingga merebusnya sampai jadi ketupat.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Bakwan Khas Pontianak ala Chef Devina Hermawan

Berikut ini cara membuat ketupat janur sederhana yang bisa dipraktikkan di rumah:

1. Siapkan janur, pastikan daun sudah dicuci bersih dan dilap serta tulang daun sudah dihilangkan. Ambil sehelai janur dan gulungkan tiga kali di tangan kiri dengan pangkal daun di bagian atas.

2. Sambil sehelai janur lainnya dan gulungkan tiga kali pada tangan kanan, letakkan pangkal daun menghadap ke bawah.

3. Silangkan kedua janur yang telah digulung di tangan tadi usahan posisinya tetap tergulung rapi.

4. Ambil salah satu ujung janur lalu putar kebelakang susunan janur tadi.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Omelet Telur Sederhana untuk Bapak-Bapak yang Mau Siapkan Sahur

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah