Resep dan Cara Membuat Beef Yakiniku ala Rumahan, Cocok Untuk Hidangan Malam Tahun Baru

- 31 Desember 2021, 14:55 WIB
Ilustrasi - Resep dan cara membuat Beef Yakiniku (Daging Yakiniku) ala rumahan yang sangat mudah, cocok untuk sajian di malam Tahun Baru.
Ilustrasi - Resep dan cara membuat Beef Yakiniku (Daging Yakiniku) ala rumahan yang sangat mudah, cocok untuk sajian di malam Tahun Baru. /Tangkap layar instagram/@martinpraja

BERITA SLEMAN – Resep dan cara membuat Beef Yakiniku (Daging Yakiniku) ala rumahan, cocok untuk sajian di malam Tahun Baru.

 

Yakiniku (焼肉, daging panggang) merupakan istilah bahasa Jepang untuk daging yang dipanggang atau dibakar di atas api. Yakiniku sendiri bisa menggunakan daging sapi, babi, atau jeroan.

Nah, pada malam pergantian Tahun Baru nanti, tak ada salahnya mencoba membuat Beef Yakiniku ala rumahan yang dijamin mudah dan enak.

Baca Juga: Resep Olahan Daging Ayam: Ayam Goreng, Ayam Gurih Santan, dan Ayam Richeese Rumahan, Dijamin Nikmat!

 

Berikut ini resep dan cara membuat Beef Yakiniku:

Bahan:

  • 100 g bawang bombay, iris 1 cm
  • 500g daging sapi has dalam
  • 2 batang daun bawang, potong sepanjang 4 cm
  • 1 sdt wijen yang sudah di sangrai
  • 3 sdm minyak, untuk menumis

Bahan untuk perendam:

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x