Pendaftaran CPNS Sebentar Lagi, Simak Kisi-Kisi dan Materi Soal Tes CPNS dan PPPK 2021

- 22 April 2021, 11:00 WIB
Ilustrasi tes CPNS.
Ilustrasi tes CPNS. /Instagram/@bkngoidofficial

BERITA SLEMAN - Kisi-Kisi dan Materi Soal Tes CPNS dan PPPK 2021. Pendaftaran CPNS akan dibuka pada bulan April-Mei 2021. Bagi Anda yang ingin menjadi seorang PNS segera siapkan diri anda.

Selain dokumen yang wajib disiapkan, calon peserta juga perlu memahami dan pelajari kisi-kisi serta materi soal dalam tes yang akan dikerjakan nantinya.

Seleksi CPNS dan PPPK dijadwalkan akan berlangsung pada Mei-Juni 2021. Sementara jadwal seleksinya akan diselenggarakan pada Juli hingga Oktober 2021.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Indosiar Kamis 22 April 2021: Big Match Final Piala Menpora 2021 Persija vs Persib

Hal ini sesuai dengan instruksi yang diberikan pemerintah beberapa hari lalu.

Berikut ini materi dan kisi-kisi soal tes seleksi CPNS dan PPPK 2021:

Mengacu pada seleksi CPNS sebelumnya, seleksi terdiri dari beberapa tahap, yakni:

  1. Seleksi Administrasi
  2. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)
  3. Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)

Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)

Ada tiga jenis tes SKD untuk seleksi CPNS, yaitu

Halaman:

Editor: Muhammad Suria


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x