BPUM Rp1,2 Juta Bulan November Hanya Cair ke Rekening 7 UMKM Ini: Buka eform.bri.co.id atau banpresbpum.id

- 2 November 2021, 18:23 WIB
ILUSTRASI: BPUM November Rp1,2 juta hanya cair ke rekening UMKM yang penuhi 7 kriteria yang telah ditentukan.
ILUSTRASI: BPUM November Rp1,2 juta hanya cair ke rekening UMKM yang penuhi 7 kriteria yang telah ditentukan. /ANTARA FOTO/Teguh Prihatna/Lmo/rwa

BERITA SLEMAN – Dana Banpres Produktif Usaha Mikro (BPUM) sebesar Rp1,2 juta hanya akan cair kepada pelaku UMKM yang sudah penuhi tujuh (7) kriteria yang ditentukan oleh Kemenkop UKM.

Pendaftar BPUM dapat cek link resmi eform.bri.co.id atau banpresbpum.id untuk mengetahui daftar penerima.

Kedua link resmi yang disediakan bank penyalur tersebut dapat dengan mudah dicek hanya menggunakan nomor KTP pendaftar BPUM.

Baca Juga: Ini Syarat Dapat BTPKLW Rp 1,2 Juta, Usai Tidak Terdaftar BPUM di Link Eform BRI

Baca Juga: Dana Banpres Rp 1,2 Juta Cair ke Rekening, Tapi 5 UMKM Dipastikan Gagal Dapat BPUM

Baca Juga: Login eform.bri.co.id, Dapat Pesan Ini BPUM Pasti Cair: Segera Lakukan Ini Jika NIK KTP Tak Terdaftar

Perlu diingat bahwa masing – masing link resmi baik eform.bri.co.id maupun banpresbpum.id memiliki tanda masing – masing untuk menyatakan pendaftar BPUM menjadi penerima dana Rp1,2 juta bulan November atau tidak.

Penyaluran bulan November ini masih masuk dalam pencairan BPUM tahap 2, di mana sebelumnya dana Rp1,2 juta hanya akan cair hingga September 2021.

Namun, data per 25 Oktober 2021, pemerintah menyatakan BPUM Rp1,2 juta belum seratus persen cair kepada target penerima.

Baca Juga: 3 Langkah Ambil BPUM Usai Terdaftar di eform.bri.co.id: Lengkapi Syaratnya, BLT Rp1,2 Juta Cair

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah