Segera Siapkan KTP dan 5 Berkas Ini untuk Cairkan BPUM Rp1,2 Juta: Datangi Bank BRI Sebelum Desember 2021

- 9 November 2021, 21:07 WIB
ILUSTRASI: Cek eform.bri.co.id, jika terdaftar cairkan ke Bank BRI dengan membawa berkas KTP dan 5 lainnya.
ILUSTRASI: Cek eform.bri.co.id, jika terdaftar cairkan ke Bank BRI dengan membawa berkas KTP dan 5 lainnya. /ANTARA FOTO/Asprilla Dwi Adha

BERITA SLEMAN – Pemilik UMKM bisa segera siapkan berkas berupa KTP serta kelengkapan berkas lainnya untuk pencairan BPUM Rp1,2 juta ke Bank BRI jika sudah dinyatakan terdaftar di eform.bri.co.id.

Melalui link eform.bri.co.id pemilik UMKM dapat mengetahui penerima BPUM Rp1,2 juta tanpa harus berdesakan ke Bank BRI.

Cukup menggunakan data KTP UMKM, berikut cara lengkap cek penerima BPUM Rp1,2 juta lewat Eform BRI (eform.bri.co.id), namun sebelumnya pastikan perangkat HP, laptop, atau komputer sudah terkoneksi dengan internet:

Baca Juga: KTP Pendaftar BPUM Muncul di eform.bri.co.id, Lakukan Ini Dulu Sebelum Datang ke Bank BRI

Baca Juga: Masih Ada Kuota, UMKM Bisa Terima Rp1,2 Juta Meski Tak Lolos BPUM: Perhatikan Cara Dapat BTPKLW

Baca Juga: BPUM Rp1,2 Juta Bulan November Hanya Cair ke Rekening 7 UMKM Ini: Buka eform.bri.co.id atau banpresbpum.id

  • Buka browser, ketik laman eform.bri.co.id/bpum
  • Masukkan data NIK KTP, pastikan itu adalah NIK KTP milik pendaftar BPUM
  • Ketik 16 digit dari NIK KTP tersebut pada kolom Nomor KTP
  • Ketik kode verifikasi dan klik “proses inquiry”

Laman Eform BRI (eform.bri.co.id) akan menampilkan hasil pencarian sesuai dengan data KTP milik UMKM pendaftar BPUM tersebut.

Adapun tanda yang akan ditampilkan yaitu:

  1. Lolos

Apabila dinyatakan lolos maka yang muncul adalah tanda hijau dengan pernyataan bahwa NIK KTP, nama, dan nomor rekening pemilik UMKM terdaftar sebagai penerima BPUM Rp1,2 juta.

Baca Juga: Dana Banpres Rp 1,2 Juta Cair ke Rekening, Tapi 5 UMKM Dipastikan Gagal Dapat BPUM

Halaman:

Editor: Mufit Apriliani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x